Tak lama setelah Perppu Corona diteken Presiden Jokowi, meluncurlah guguatan-gugatan terhadap Perppu itu ke Mahkamah Konstitusi (MK). Begini masalahnya.
"Perlu diundang juga para pelaku usaha, UMKM, ormas, mahasiswa, serikat pekerja, dan lainnya," demikian poin ketiga kesimpulan rapat Panja RUU Ciptaker.
Organisasi buruh tetap merencanakan aks Hari Buruh di tengah pandemi virus Corona (COVID-19). Mereka mengaku akan ikuti protokol kesehatan pencegahan corona.
Anggota Komisi VII Fraksi Partai Demokrat Sartono Hutomo menilai dengan kondisi saat ini kurang tepat apabila DPR membahas hal lain di luar penanganan COVID-19.
RUU MK menjadi prioritas untuk disahkan DPR. ICW meminta agar Presiden Jokowi menolak revisi UU MK itu dan berfokus terhadap upaya menangani pandemi Corona.
Habib Bahar bin Smith bebas dari penjara karena mendapat asimilasi. Terpidana kasus penganiayaan itu mengucapkan terima kasih pada Habib Rizieq dan umat Islam.