detikInet
Mirip Passbook Apple, Samsung Luncurkan Samsung Wallet
Samsung kembali menjadi bahan pergunjingan saat memperkenalkan fitur terbarunya yang diberi nama Samsung Wallet. Sebab, fitur ini mirip dan bakal bersaing dengan Passbook milik Apple di iOS.
Kamis, 28 Feb 2013 17:06 WIB







































