Usai mengalahkan Bahrain, timnas Indonesia ditunggu dua pertandingan lagi di Kualifikasi Piala Dunia 2026. China akan menjadi lawan Indonesia selanjurnya.
Oman menunjuk Carlos Queiroz jadi pelatih baru hadapi ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Queiroz pernah melatih Real Madrid dan Portugal.