Anggota DPR RI Alamuddin Dimyati Rois meninggal setelah kecelakaan di Tol Pemalang-Batang. Dua asistennya juga tewas. Jenazah akan dimakamkan di Kendal.
KPK telah menyelesaikan penyidikan dugaan tindak pidana korupsi terkait transaksi jual beli gas yang merugikan negara USD 15 juta. Kasus ini segera disidangkan.
Kajari HSU, Albertinus Parlinggoman Napitupulu (APN) terjaring OTT KPK. Ia ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap sejumlah Kepala Dinas.