detikHot
Eva Arnaz, Perceraian Membuatnya Berhenti Main Film
Era 80-an merupakan dekade kejayaan bagi nama Eva Arnaz. Puluhan film diperaninya, pundi-pundi uang pun dikantonginya. Namun di tengah kejayaannya, ia justru memutuskan untuk berhenti berakting.
Selasa, 17 Apr 2012 10:52 WIB







































