Seorang pembantu rumah tangga di Banda Aceh, SW, ditangkap karena diduga mencuri harta majikan. SW diduga mencuri emas 18 mayam serta uang Rp 12,5 juta.
Dua jambret nasabah bank Rp 180 juta yang ditembak kakinya ternyata sudah beraksi 13 kali di Jombang. Mereka selalu menyasar emak-emak yang mengendarai motor.