detikNews
Langgar Perbatasan Laut, 10 Nelayan China Ditangkap Filipina
Sebuah kapal nelayan China dan 10 awaknya ditangkap setelah melanggar perbatasan laut Filipina. Penangkapan dilakukan setelah pengejaran selama 2 jam.
Jumat, 27 Mei 2016 18:34 WIB







































