detikNews
Mahasiswa Bawa 'Pengantin' Demo Kawal Jokowi di Bundaran Patung Kuda
Saat warga sedang menanti Jokowi berkereta dengan Jusuf Kalla, ratusan mahasiswa memanfaatkan peristiwa hari ini untuk turun ke jalan. Mereka berasal dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) se-Indonesia.
Senin, 20 Okt 2014 12:25 WIB







































