Walau berlimpah harta, Pendiri dan CEO Telegram Pavel Durov berusaha hidup sederhana. Ia mengaku cukup menggunakan Galaxy A52, HP kelas menengah dari Samsung.
Lima negara G7 yakni Prancis, Kanada, Jepang, Kerajaan Bersatu (UK), dan Australia akan mengakui kedaulatan Palestina dengan beberapa syarat pada September.