KY 'memelototi' berbagai sunat putusan pengadilan akhir-akhir ini. Terakhir, soal sunat putusan koruptor Djoko Tjandra yang menyuap Irjen Napoleon Bonaparte.
Tim advokasi 17 warga DKI Jakarta menilai ada kejanggalan terhadap penolakan hakim Pengadilan Tipikor terkait penggabungan gugatan di sidang eks Mensos Juliari.
Aksi duel antar-pria terjadi di Kecamatan Malangke, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan. Duel tersebut terjadi usai perhitungan suara Pilkades Tandung.
Hakim yang mengadili perkara mantan Mensos Juliari Peter Batubara menerima permohonan penggabungan gugatan ganti rugi yang diajukan warga DKI terkait bansos.
Kesalahan saat memesan kue ulang tahun secara online kembali terjadi. Kue ulang tahun tersebut dihias dengan tulisan berisi kalimat perintah dari pemesannya.