Gempa bumi magnitudo 7,4 yang terjadi di Larantuka, NTT, membuat sejumlah bangunan ambruk. Rumah, sekolah hingga rumah sakit menjadi bangunan yang terdampak.
Tim SAR gabungan telah menemukan tiga dari tujuh korban kecelakaan minibus yang jatuh ke jurang di Kabupaten Pakpak Bharat, Sumut. Pencarian dilanjutkan.
Berbarengan suara gemuruh dari Semeru, ada imbauan menjauh dari zona merah kawasan Kampung Renteng. Sebab air deras membawa material turun ke aliran sungai.
Angin kencang dan debu beterbangan di Desa Sumberwuluh, Lumajang, membuat pengungsi panik. Mereka trauma saat Gunung Semeru terjadi erupsi Sabtu (4/12).