Jadon Sancho menjadi korban dari tangan dingin Erik ten Hag di Manchester United. Kabarnya, ada pemain lain yang juga diasingkan manajer asal Belanda itu.
Berlanjutnya torehan gol Rasmus Hojlund jadi salah satu hal positif kala Manchester United gagal mengalahkan Tottenham Hotspur. Hojlund merasa timnya kian klik.