detikHealth
April: Masih Muncul Kasus Baru, Tingginya Stigma tentang Kusta Jadi Biangnya
Memasuki bulan keempat di tahun 2014, Kementerian Kesehatan bekerjasama dengan Kementerian Agama dan 16 organisasi keagamaan lain mencanangkan gerakan seruan nasional untuk menghapus stigma dan diskriminasi terhadap mantan pasien kusta di Indonesia.
Selasa, 30 Des 2014 11:05 WIB







































