Dalam koneksi supply chain tersebut, korporasi besar dapat berperan untuk memberdayakan usaha kecil menengah (UKM) agar bisa berekspansi dan berkembang bersama.
SHG embali membuka jaringan rumah sakit baru di Surabaya. Rumah sakit yang bernama RS Siloan Cito itu merupakan rumah sakit ke-40 yang dioperasikan SHG.