Pihak PT TransJakarta berencana melakukan uji coba di Koridor 13 Tendean-Ciledug dalam waktu dekat. DTKJ meninjau beberapa aspek pembangunan pada koridor ini.
Sandiaga berharap Pemprov Jakarta membuka forum dialog untuk menjembatani pihak TransJ dengan para karyawan. Dia juga meminta karyawan TransJ tidak mogok kerja.
Seorang pengguna bus TransJakarta bernama Nissa Wilda ikut menceritakan pengalamannya menghadapi macet selama 3 jam di Jalan Mampang Prapatan, Jaksel pagi tadi.
Karyawan TransJakarta (TransJ) berdemo di kantor pusat TransJ di Cawang, Jakarta Timur, pagi tadi. Mereka menuntut agar diangkat menjadi karyawan tetap.