Jelang Lawan UEA, 'Garuda Muda' Asah Serangan Balik
Tim nasional Indonesia U-19 sudah menyelesaikan sesi latihan untuk laga terakhir Grup B melawan Uni Emirat Arab. Serangan balik menjadi titik berat persiapan yang diberikan Indra Sjafri.
Senin, 13 Okt 2014 22:17 WIB







































