Beredar pengumuman tentang adanya kesempatan untuk diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS) tanpa mengikuti tes. Pengumuman itu dipastikan palsu alias hoaks.
Toto Santoso yang menyebut dirinya Raja Keraton Agung Sejagat mengklaim tak pernah memaksa warga agar mau jadi pengikutnya. Simak di Blak-blakan detikcom!
Setelah sepekan ditangkap polisi, 'Raja' Toto Santoso muncul untuk meminta maaf ke publik. Polisi juga menemukan ada aliran dana Rp 1,4 miliar ke rekening Toto.
Bagai tidur dan terbuai impian indah, Toto dan Fani akhirnya terjaga. 'Raja-Ratu' ini memohon maaf dan mengaku Keraton Agung Sejagat sebatas khayalan. Halu!
Polisi meringkus Sukamdi (45) karena menipu seorang janda, H (47), warga Bantul. Residivis ini mengaku sebagai kapten tentara untuk menipu korbannya luar-dalam.
Warga korban investasi bodong melapor ke polisi di Sleman. Terduga pelaku adalah pasangan suami istri. Dana yang digelapkan mencapai puluhan miliar rupiah.
Ada 2 lokasi yang selalu menarik pencari UFO. Pertama ialah Roswell dan kedua adalah Area 51. Keduanya menjadi bahasan dalam season terbaru 'Project Blue Book'.