Warga kawasan rawan bencana (KRB) 3 Gunung Merapi di Desa Sidorejo, Kecamatan Kemalang, Klaten, mengaspal jalan jalur evakuasi yang rusak secara mandiri.
Propam Polda Jatim memeriksa anggota Polres Pasuruan soal mahasiswi asal Mojokerto, tewas tenggak racun. RB, anggota Polres Pasuruan sempat pacaran dengan NWR.
Laura Anna kini tengah menjadi sorotan karena kasus kecelakaannya yang masih berlanjut. Selebgram Laura Anna diketahui baru saja menjalani sidang perdananya.