Bank Muamalat menyatakan pihaknya tidak terkait langsung dengan penggelapan uang yang dilakukan Eka Hayanti di Bone. Berikut klarifikasi Bank Muamalat.
Kasus tabungan Rp 22 miliar Winda Earl yang raib dari Maybank mengingatkan publik pada kasus Malinda Dee. Namun Hotman Paris menilai dua kasus itu berbeda.
Transaksi online perbankan mengalami kenaikan yang sangat signifikan saat pandemi Corona. Hal ini terjadi karena masyarakat banyak menghabiskan waktu di rumah.