Indra Jaya (54), pelaku penyanderaan bocah di Pejaten, menculik korban dari kediaman di Cakung. Pelaku pun membawa korban dengan sepeda motor semalaman suntuk.
Dosen wanita asal Kabupaten Kotamobagu, Sulut, inisial AG (40) menikam suaminya, ND (41) hingga tewas. Pelaku sakit hati korban selingkuh dengan wanita lain.
Tragedi di Sidoarjo, wanita open BO ditemukan tewas di hotel. Pelaku, pria berinisial FN, ditangkap setelah mengaku membunuh korban. Penyidikan berlanjut.