detikFinance
BI Rate Dipangkas Jadi 6,75%
BI memutuskan untuk menurunkan BI Rate sebesar 25 basis poin menjadi 6,75%. Keputusan itu diambil di tengah inflasi yang sudah semakin membaik dan juga tanda-tanda perbaikan ekonomi.
Jumat, 03 Jul 2009 12:07 WIB







































