detikHealth
Bantu Indonesia Stop TB, The Global Fund Hibahkan US$ 56,5 Juta
Pengendalian Tuberkulosis (TB) merupakan salah satu indikator keberhasilan program MDG's yang harus dicapai Indonesia. Mendukung program tersebut, The Global Fund memberikan dana bantuan pada Indonesia melalui Kementerian Kesehatan sebesar USD 56,5 juta.
Selasa, 10 Des 2013 12:09 WIB







































