Dua tersangka penghasut dalam penyerangan acara doa pernikahan putri Habib Umar Assegaf ditangkap. Keduanya sempat mencukur rambut untuk mengelabui polisi.
Disparekraf mengeluarkan SK yang mengizinkan bioskop hingga tempat olahraga buka kembali saat PSBB transisi. Namun SK tersebut saat ini tengah direvisi.