detikHot
'Brick Mansions' Jadi Film Paul Walker Terakhir yang Sudah Rampung
Setelah 'Hours' berhasil rilis berselang beberapa hari setelah kepergian sang bintang utama Paul Walker, kini sebuah filmny yang lain ternyata juga segera tayang. Film tersebut berjudul 'Brick Mansions', yang menampilkan adegan aksi tanpa ampun.
Kamis, 13 Feb 2014 12:28 WIB







































