Gerindra DKI mengatakan gugatan warga atau class action kepada Gubernur DKI Jakarta lebih tepat ditujukan ke Presiden Jokowi. Apa kata Menko Polhukam Mahfud Md?
Menko Polhukam Mahfud Md memanggil Menteri BUMN Erick Thohir ke kantornya, di Jakarta Pusat, siang ini. Erick tiba di Kantor Mahfud sekitar pukul 14.45 WIB.
Kasus dugaan penyimpangan Asabri kini diselidiki setelah ramai kasus Jiwasraya. Kejaksaan Agung-Polri 'berbagi' tugas penanganan mengusut segala penyimpangan.