detikFinance
Pantura Selalu Macet, Menteri PU: Satu-satunya Solusi Bangun Jalan Tol
Menteri PU Djoko Kirmanto mengatakan, jalur Pantura tetap rawan kemacetan meski jalan dalam keadaan mulus. Solusi untuk mengurangi kemacetan di jalur ini adalah dengan membangun jalan baru.
Rabu, 23 Jul 2014 14:41 WIB







































