Sepakbola
Mourinho, Pelatih Termuda Capai 100 Laga di Liga Champions
Laga kontra Manchester City dinihari nanti akan jadi momen spesial untuk pelatih Real Madrid, Jose Mourinho, terkait rekornya di Liga Champions. Tak hanya itu, Mourinho pun bicara soal momen indahnya di kompetisi ini.
Rabu, 21 Nov 2012 12:14 WIB







































