detikFinance
Bos IMF Ingatkan Soal Ketidakpastian Global dan Dampaknya ke RI
Managing Director International Monetary Fund (IMF) Christine Lagarde mengimbau untuk memperhatikan ketidakpastian global yang memberikan dampak ke ekonomi.
Selasa, 27 Feb 2018 12:42 WIB







































