detikRamadan
Bulan Ramadan, Perpustakaan Wilayah Riau Ramai Dikunjungi
Selama bulan suci Ramadan, Gedung Perpustakaan Soeman Hasibuan Provinsi Riau tetap buka. Jumlah pengunjung tidak berkurang malah jumlahnya bisa bertambah di saat Ramadan.
Kamis, 11 Jul 2013 17:24 WIB







































