detikHealth
Berbobot 280 Kg, Wanita Tergemuk di Inggris Ini Meninggal
Menjaga berat badan tetap ideal atau setidaknya stabil merupakan hal penting yang kadang dianggap sepele. Hati-hati, efeknya bisa berlanjut pada kondisi serius seperti penyakit jantung dan kematian. Inilah yang dialami oleh Brenda Flanagan-Davies (44).
Selasa, 28 Okt 2014 12:30 WIB







































