Gubernur BI melihat ada sumber pertumbuhan baru yang bisa diandalkan Indonesia untuk tetap menjaga pertumbuhan ekonomi RI di tengah ketidakpastian global.
Seorang perajin secara spontan menawarkan hadiah saat stand pamerannya didatangi Bos IMF, namun tawaran itu ditolak secara halus. Begini cerita lengkapnya.
Pemerintah berupaya untuk tidak menaikkan tarif listrik dan BBM sampai tahun 2019. Upaya ini guna menjaga tarif listrik dan BBM agar terjangkau masyarakat.
Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo menyampaikan penilaiannya soal gejolak atau volatilitas nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS).
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menilai Perry Warjiyo merupakan sosok yang memiliki pengalaman yang cukup untuk bisa menduduki kursi Gubernur BI