Tim bulutangkis Indonesia tengah training camp di Prancis, bersiap untuk French Open dan All England sekaligus Olimpiade 2024. Menpora menantikan hasil terbaik.
Politikus NasDem Irma Suryani Chaniago melontarkan sindiran menohok. Menurutnya PDIP bagai kura-kura saat menang dan menjadi wong cilik saat kalah pilpres.
Presiden Jokowi mengungkap update persiapan untuk upacara HUT RI 17 Agustus di Ibu Kota Nusantara. Jokowi mengatakan acara sudah dirancang secara detail.
Jokowi menikmati suasana pagi di IKN Nusantara, Kalimantan Timur. Jokowi menikmati suasana pagi IKN bersama para menteri sambil sarapan di area mereka bermalam.
Prabowo Subianto akan mendapatkan tanda kehormatan kenaikan pangkat menjadi jenderal TNI bintang 4 besok, Rabu (28/2/2024). Ini alasan pemberian tanda tersebut.