detikNews
PPI: Kunker DPR ke Luar Negeri Adalah Pemborosan Anggaran
Kunjungan kerja anggota DPR ke luar negeri mendapat kritikan dari Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) di kawasan Eropa. Kunker DPR ini dinilai sebagai bentuk pemborosan anggaran negara di tengah kondisi ekonomi bangsa yang memprihatinkan.
Rabu, 18 Apr 2012 09:23 WIB







































