Presiden Prabowo Subianto ditanya terkait kesiapan Indonesia dalam mendukung pasukan perdamaian di Gaza. Prabowo menegaskan Indonesia siap kirim pasukan.
PAN menonaktifkan Eko Patrio dan Uya Kuya, dari jabatannya sebagai anggota DPR RI. Penonaktifan Eko Patrio dan Uya Kuya dilakukan per 1 September 2025.
Presiden Prabowo Subianto mengumpulkan ketua umum partai politik di Istana Negara hari ini. Prabowo juga memanggil Ketua MPR Ahmad Muzani hingga Kapolri.
Mantan Menko Polhukam, Mahfud Md menyoroti situasi kericuhan yang terjadi saat ini. Mahfud meminta agar pemerintah segera mengambil tindakan atas insiden ini.