PialaEropa
Coleman Nantikan Reaksi Wales Saat Lawan Rusia
Wales kecewa berat setelah kalah dramatis dari Inggris. Demi lolos ke 16 besar, mereka dituntut menunjukkan reaksi atas kekalahan ini pada laga melawan Rusia.
Jumat, 17 Jun 2016 00:34 WIB







































