"Kalau soal reshuffle dari sisi NasDem, NasDem itu bersama bapak presiden. Satu tarikan nafas dengan kebijakan bapak presiden," kata Sekjen NasDem Johnny Plate.
Anies mengatakan, Pemprov DKI Jakarta dalam mengeluarkan suatu kebiasaan tidak bertujuan mencari pelanggaran. Melainkan ingin mengubah perilaku masyarakat.
Aksi heroik dilakukan Kades Pasirharjo Kabupaten Blitar. Sang kades, Chusana Churori sigap membantu proses persalinan seorang wanita. Aksi ini dilakukan 2 kali.
Menko Maritim dan Menparekraf memuji kesiapan new normal pariwisata yang dikonsep Pemkab Banyuwangi. Hal itu diungkapkan rapat koordinasi secara daring.