detikNews
Kebakaran Toko Mainan di Jombang Diduga Korsleting Listrik
Kebakaran gudang toko mainan anak-anak Wahyu Abadi di Jombang, berhasil dipadamkan. Kebakaran ini diduga akibat korsleting listrik di dalam gudang.
Jumat, 10 Jan 2020 16:55 WIB