Korban tewas kebakaran apartemen di Hong Kong meningkat menjadi 159. Penyelidikan polisi terus berlanjut, dengan kemungkinan jumlah korban masih berubah.
Turis AS Terry Pernell mengungkapkan liburan di Singapura mahal, terutama makanan. Dia membandingkan harga dengan Malaysia dan mengajak turis bawa uang lebih.
Seorang wanita di Bogor, Jawa Barat memiliki kebiasaan mengonsumsi es batu. Dokter mendiagnosis kebiasaan ini menjadi tanda awal anemia, benarkah berkaitan?
Film '13 Days 13 Nights' telah tayang di bioskop Indonesia! Film ini menceritakan perjuangan Mohamed Bida dalam menyelamatkan warga Kabul dari kelompok Taliban.