Harry Maguire bak berjodoh dengan Timnas Inggris. Bek 30 tahun itu kembali dipanggil The Three Lions meski tak lagi menjadi pilihan utama di Manchester United.
Erik ten Hag dalam tekanan besar. Eks pemain Kevin-Prince Boateng bilang, Ten Hag harus mundur seraya menyorot perlakuannya terhadap Cristiano Ronaldo.
Stefano Pioli menilai AC Milan kurang agresif dan tajam saat melawan Borussia Dortmund. Hal ini membuat Rossoneri harus puas bermain imbang dengan Die Borussen.