Sepakbola
Indra Sjafri: Timnas U-19 Masih Lakukan Banyak Kesalahan
Pelatih timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri menganggap permainan timnya belum sempurna ketika melawan PSS Sleman. Dia menyebut Evan Dimas dkk. masih melakukan banyak kesalahan.
Selasa, 04 Feb 2014 01:12 WIB







































