detikFinance
Perbanas Minta Izin Bentuk Biro Kredit Swasta
Perbanas mendesak BI untuk segera mengeluarkan aturan untuk mendasari pembentukan biro kredit swasta. Pembentukan biro kredit ini akan mendukung penyaluran kredit lebih besar ke usaha mikro.
Jumat, 13 Mei 2011 13:09 WIB







































