Bongkahan coran dari flyover Ciputat rontok dan nyaris menimpa pemotor gara-gara akar tanaman liar. Akar tanaman tersebut kini telah dipangkas dan dibersihkan.
Tiga pria RRP (19), IF (21), dan AP (17) pemerkosa dan pembunuh wanita APSD (22), yang tewas terborgol di Cisauk, Kabupaten Tangerang terancam hukuman mati.
Menko PMK, Muhadjir Effendy, mengungkapkan ruas Tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan akan dijadikan pilihan mengatasi kepadatan arus mudik lebaran 2024.
Bhayangkara Presisi Lampung akan menjamu Bali United pada pekan ke-12 Super League 2025/26. Pelatih Paul Munster memuji kualitas tim tamu jelang duel tersebut.