Dua warga negara Pakistan inisial BA dan AS dari Yaman ditangkap atas kepemilikan sabu seberat 821 kg yang disimpan di salah satu gudang di Kota Serang.
Polisi menangkap seorang bandar narkoba antar kota yang hendak memasok barang haramnya. Pelaku ditangkap setelah mondar-mandir di kampung saat jam malam.
Polisi menangkap tiga orang yang diduga jambret di Rokan Hilir, Riau. Ketiga orang itu disebut sudah empat kali melakukan aksinya di wilayah Lubuk Bangko.
Kasus bermula saat Sajali direkrut menjadi anggota mafia narkoba 2017 lalu. Ia menjadi kaki tangan Confucius (DPO) dan bertugas mengedarkan sabu di Banjarmasin.
Seorang warga dari Kabupaten Sumbawa, NTB ditangkap oleh Polisi ketika melintas di perbatasan antara Sumbawa dan Dompu karena membawa narkoba jenis sabu-sabu.