detikNews
Bule di Bali yang Tewas di Atas Motor Dinyatakan Tak Terkait Corona
Bule laki-laki ditemukan tewas dan dievakuasi petugas menggunakan baju hazmat. Gubernur Bali I Wayan Koster menegaskan kematian bule itu tak terkait Corona.
Senin, 16 Mar 2020 17:23 WIB