Kabarnya, potensi Ivanka untuk mengisi kekosongan bangku pemimpin dari Bank Dunia cukup besar, mengingat ayahnya memiliki pengaruh kuat sebagai presiden AS.
Penutupan dilakukan demi keberlanjutan bisnis dengan memaksimalkan produktivitas kerja. Diinformasikan dari 26 toko yang ditutup ada 532 karyawan terdampak.
"Yang perlu kita lihat adalah dari daya beli masyarakat, ada pengaruhnya di sana. Jadi ini semua mengakibatkan beberapa ritel itu nggak bisa bertahan,"