detikNews
Yuk Berkeliling Sejenak di KM Sabuk Nusantara 37
Kapal berukuran besar nan kokoh bersandar dengan gagah di Pelabuhan Teluk Bayur, Sumatera Barat. Kapal bernama KM Sabuk Nusantara 37 itu baru saja diresmikan operasionalnya untuk mengakomodasi kebutuhan alat angkut antarpulau di pesisir barat Pulau Sumatera.
Rabu, 19 Mar 2014 19:19 WIB







































