Timnas Indonesia menggilas Brunei Darussalam 7-0 di Piala AFF U-19 2022, namun hanya satu gol dibuat di babak kedua. Turunnya fokus jadi salah satu sebab.
Pelatih Timnas U-19 Shin Tae-yong meminta suporter untuk tidak merisak pemainnya. Beberapa anak asuhnya jadi korban cyber-bullying terkait performa di lapangan.
Chelsea kabarnya memburu Cristiano Ronaldo, yang mendesak cabut dari Manchester United. Izin dari manajer Thomas Tuchel bisa menjadi kunci transfer itu.
Cristiano Ronaldo kabarnya sudah tidak betah di Manchester United. Ada pula yang menyebut bahwa Ronaldo cuma ingin melihat Man United lebih berambisi lagi.
Ada rumor Chelsea bisa menjadi kandidat klub baru Cristiano Ronaldo.Tapi ada klaim si Biru belum menjadikan Ronaldo prioritas dan fokus ke Raheem Sterling.
Ayah Hokky Caraka begitu senang melihat anaknya mencetak 4 gol ke gawang Brunei Darussalam. Sang ayah, Ribut Budi Suryono (42) bercerita soal pengorbanannya.
MU disarankan merekrut Dybala demi mencegah Ronaldo cabut di musim panas ini. Keduanya bisa dimainkan bersama di lini depan, seperti halnya di Juventus dulu.