Menjelang libur panjang akhir pekan, kemacetan total terjadi sepanjang Jl. Medan Merdeka Barat sampai Jl Sudirman, Jakarta. Sebanyak 15 unit bus TransJakarta menumpuk.
PT Transbatavia terpaksa meminjam uang sebesar Rp 30 miliar. Uang itu digunakan untuk menutupi biaya operasional busway setelah BLU menolak membayarkannya.