Sepakbola
Kalahkan Hannover, Paderborn Sementara Puncaki Bundesliga
Tim promosi Paderborn meneruskan start mulusnya di Bundesliga musim ini, usai mengalahkan Hannover 96 dua gol tanpa balas dan melambungkan mereka ke puncak klasemen sementara.
Sabtu, 20 Sep 2014 23:06 WIB







































