detikInet
XL Antisipasi Lonjakan Trafik 20%
Operator seluler XL memproyeksi trafik panggilan suara (voice call), pesan pendek (SMS), dan data internet, pada Natal hingga pergantian Tahun Baru kali ini akan melonjak sedikitnya 20%.
Rabu, 23 Des 2009 06:58 WIB







































